Bagaimana yg terjadi jika termometer digunakan dan tidak digunakan Berkaitan dengan penyusutan dan pemuaian MATA PELAJARAN IPA
Biologi
talithalathifah
Pertanyaan
Bagaimana yg terjadi jika termometer digunakan dan tidak digunakan
Berkaitan dengan penyusutan dan pemuaian
MATA PELAJARAN IPA
Berkaitan dengan penyusutan dan pemuaian
MATA PELAJARAN IPA
1 Jawaban
-
1. Jawaban Ukkim
Jawaban :
- Saat termometer digunakan maka akan memuai. Hal ini disebabkan karena adanya perubahan suhu yang membuat air raksa di dalam tabung termometer mengalami pemuaian.
- Sedangkan, ketika termometer tersebut tidak digunaoan kembali maka air raksa yang ada di dalam tabung mengalami penurunan atau penyusutan seperti keadaan semula.
Semoga Membantu.