Biologi

Pertanyaan

sebutkan macam macam pencemaran lingkungan beserta penyebab nya

2 Jawaban

  • 1. Pencemaran air
    Pada umumnya pencemaran air diakibatkan oleh sumber-sumber yang memicu pencemaran tersebut yakni terutama yang ditimbulkan dari limbah industri, limbah hasil pertanian atau pun limbah yang dihasilkan dari rumah tangga yang menjadi penyumbang dengan persentase cukup tinggi.

    2. Pencemaran udara
    Pencemaran udara dapat terjadi karena diakibatkan oleh proses pembakaran bahan bakar yang dilakukan oleh kendaraan bermotor dan juga pembuangan gas yang dilakukan oleh pabrik.

    3. Pencemaran tanah
    Penyebabnya masyarakat yg membuang sampah sembarangan dan tidak memperhatikan akibatnya.

    maaf cuma segitu..
    semoga membantu
  • A. Efek rumah kaca
    Terjadi karena penyemaran karbon dioksida yang dihasilkan dari proses pembakaran
    B. Hujan asam
    Disebabkan tinggi pencemaran gas S02 dan NO2 hasil pembakaran batu bara dan minyak bumi.
    C. Rusaknya lapisan ozon
    Karena pencemaran kloro fluoro karbon (cfc) yang dingunakan dalam Ac, kulkas dll
    D. Pencemaran karbon monoksida
    Dikarenakan oleh pembakaran yang tidak sempurna
    E. Eutrofikasi
    Akibat pwmbagunan zat organik dan pupuk ke badan perairan

Pertanyaan Lainnya