Matematika

Pertanyaan

Gradien garis 2y - 4x = 6 adalah

1 Jawaban

  • Diketahui 2y - 4x = 6
    Ubah menjadi bentuk y = mx + c, maka:
    => 2y - 4x = 6
    => 2y = 4x + 6
    => y = 2x + 3 (Semua koefisien dan konstanta dibagi 2)
    Diketahui bahwa m adalah gradien, dan letak 2 menggantikan posisi m.
    Maka gradiennya 2.

    Semoga membantu

Pertanyaan Lainnya