Penjaskes

Pertanyaan

keuntungan dalam pegangan forehand dalam permainan bulu tangkis

1 Jawaban

  • Keuntungan dalam pegangan Forehand dalam permainan Bulu Tangkis ?

    => Dapat menangkis pukulan dari lawan dengan lebih keras dari cara lainnya.

    Berikut Penjelasannya :3

    ==============================================================

    Pembahasan :

    > Nah, Pukulan yg dilakukan dengan pegangan Forehand merupakan pukulan yang paling sering dilakukan pebulutangkis.

    > Pukulan ini merupakan pukulan yang diayun dari belakang badan dengan arah depan raket atau dinamakan pukulan lob/clear.

    > Tambahan Info :

    Cara melakukan pukulannya :

    1. Berdiri dgn rileks, posisi badan ditempatkan belakang raket.

    2. Pegang raket dengan pegangan Forehand.

    3. Kaki kiri di depan, sementara posisi kaki kanan berada di belakang apabila memegang raket dgn tangan kanan.

    4. Posisi badan dimiringkan sejajar dgn arah kaki.

    5. Kok dipukul di depan atas kepala dgn mengayunkan raket ke depan atas.

    Semoga Bermanfaat :)

    ==============================================================

    Pelajari Lebih Lanjut :

    Tentang Forehand => https://brainly.co.id/tugas/6753515

    Perbedaannya Dgn Backhand => https://brainly.co.id/tugas/12757848

    ==============================================================

    Detail Jawaban :

    Mapel : Penjaskes

    Kelas : 7 SMP

    Materi : Bab 2 - Aktivitas Permainan Bola Kecil

    Kata Kunci : Pegangan Forehand

    Kode Soal : 22

    Kategorisasi : 7.22.2

    #OptiTimCompetition

Pertanyaan Lainnya