Biologi

Pertanyaan

ada yg bisa jelasin ttg nama&fungsi saraf pd kulit? kaya, ruffini, krause, etc. hehe:) mohon dibantuu^^

1 Jawaban

  • Syaraf yang terdapat pada kulit disebut juga reseptor. reseptor tersebut antara lain : Korpuskula Paccii ( reseptor tekanan kuat), Ujung saraf sekeliling rambut ( reseptor peraba), Korpuskula Ruffini ( reseptor peraba), Ujung saraf krause ( reseptor dingin), Korpuskula Meissner ( reseptor peraba), Ujung saraf tanpa selaput ( reseptor nyeri), dan Lempeng Markel ( perasa sentuhan dan tekanan ringan)
    ini dia masing2 fungsinya:
    1. ujung tanpa selaput: nyeri
    2. ruffini : panas
    3. krause : dingin
    4. meisner : sentuhan
    5. lempeng merkel : sentuhan dan tekanan ringan
    6. paccini : tekanan kuat

Pertanyaan Lainnya