Matematika

Pertanyaan

Seorang pedagang hewan akan membeli 36 ternak. Ia ingin membeli sapi dengan harga Rp8.000.000,00 perekor dan kambing dengan harga Rp1.000.000,00 perekor. Ia merencanakan tidak akan mengeluarkan uang lebih Rp120.000.000,00. Keuntungan penjualan sapi Rp1.000.000,00 perekor dan kambing Rp500.00,00 perekor. Jika seluruh hewan ternak terjual, maka keuntungan maksimum yang diperoleh pedagang tersebut adalah ….

1 Jawaban

Pertanyaan Lainnya